• sekretariat@soc.unand.ac.id
  • 081261576200

BENCHMARKING DEPARTEMEN ILMU KOMUNIKASIFISIP UNIVERSITAS ANDALASDENGAN PUSAT PENGAJIAN KOMUNIKASI UNIVERSITI SAINS MALAYSIA

Peserta kegiatan Bencmarking Departemen Ilmu Komunikasi Universitas Andalas dengan Universitas Sains Malaysia adalah perwakilan Dosen dan Mahasiswa.Ilmu Komunikasi Universitas Andalas, serta perwakilan dosen Ilmu Komunikasi Universitas Sains Malaysia

Narasumber kegiatan bencmarking ini adalah Ketua Departemen Ilmu Komunikasi UNAND Dr. Sarmiati M.Si serta Vitania Yulia M.A. Dari Pusat pengajian Komunikasi USM diwakilkan oleh Dekan Profesor Madya Dr Bahiyah Omar. yang diselenggarakan pada Jumat, 6 Oktober 2023 di Aula Pusat Pengajian Komunikasi, Universitas Sains Malaysia

Benchmarking antara Departemen Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Andalas memiliki urgensi yang penting dalam pengembangan teknologi,peningkatan kualitas pendidikan, riset dan pengembangan bersama, serta peningkatan nilai Indikator Kinerja Utama Universitas Andalas. Melalui bencmarking, Departemen Ilmu Komunikasi dapat mencapai hasil yang lebih baik dalam berbagai aspek dan memberikan kontribusi yang lebih besar terhadap kemajuan pendidikan dan institusi secara keseluruhan.

Add a Comment

Your email address will not be published.